Umum

33

kegiatan Pencocokan dan Penelitian (Coklit) Terbatas

KPU Kabupaten Konawe Selatan melakukan kegiatan Pencocokan dan Penelitian (Coklit) Terbatas dalam Pemutakhiran Data Pemilih Berkelanjutan (PDPB) Triwulan IV Tahun 2025 di Lingkup Kabupaten Konawe Selatan selama 2 hari, mulai tanggal 4 s.d 5 November 2025 didampingi Bawaslu Kabupaten Konawe Selatan terkait Pemilih yang sudah Tidak Memenuhi Syarat (TMS) dan Data Kependudukan yang tidak sesuai (Invalid).


Selengkapnya
45

kegiatan Kajian Rutin JDIH

KPU Kabupaten Konawe Selatan mengikuti kegiatan Kajian Rutin JDIH KPU Prov. Sulawesi Tenggara melalui Program "Rabu Berbagi" yang diselenggarakan oleh KPU Provinsi Sulawesi Tenggara yang dilaksanakan secara daring pada hari Rabu, 22 Oktober 2025


Selengkapnya
34

Hari Santri Nasional

Rabu 22 Oktober 2025 KPU Kabupaten Konawe Selatan mengucapkan Selamat Hari Santri Nasional " Mengawal Indonesia Merdeka Menuju Peradaban Dunia"


Selengkapnya